Gelombang Kondratiev

Teori gelombang ekonomi
Nama siklus/gelombang Periode
Siklus Kitchin 3–5
Investasi tetap Juglar 7–11
Investasi infrastruktur Kuznets 15–25
Gelombang Kondratiev 45–60
Siklus babi
Skema kasar yang menampilkan siklus pertumbuhan ekonomi dunia sepanjang sejarah menurut teori Kondratiev.

Dalam ilmu ekonomi, gelombang Kondratiev (disebut juga supersiklus, gelombang besar, gelombang panjang, gelombang K, atau siklus ekonomi panjang) adalah fenomena mirip siklus dalam ekonomi dunia modern.[1]

Kondratiev mengklaim bahwa periode gelombang ini berkisar antara 40 sampai 60 tahun. Siklus ini terdiri dari jeda yang saling bergantian antara pertumbuhan sektoral yang tinggi dan jeda pertumbuhan yang relatif lambat.[2] Belum ada ekonom yang menemukan bukti keberadaan gelombang Kondratiev dalam bentuk statistik.

  1. ^ The term long wave originated from a poor early translation of long cycle from Russian to German. Freeman, Chris; Louçã, Francisco (2001) pp 70
  2. ^ See, e.g. Korotayev, Andrey V.; Tsirel, Sergey V. (2010). "A Spectral Analysis of World GDP Dynamics: Kondratiev Waves, Kuznets Swings, Juglar and Kitchin Cycles in Global Economic Development, and the 2008–2009 Economic Crisis". Structure and Dynamics. 4 (1): 3–57. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-06-15. Diakses tanggal 2015-06-11. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search